Menurut keterangan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Merauke, Nevile A. Mustika, dua di antara keempat orang itu adalah panpel inti cabor catur, serta seorang wasit wushu dan ofisial catur Kalteng. Cabor wushu sudah selesai dipertandingkan di GOR Head Sai, Merauke, itu.
Bupati Merauke, Drs. Romanus Mbaraka, MT, direncanakan membuka resmi persaingan 18 set medali dari matras gulat PON XX Papua ini pada Jumat sore, didahului sambutan Kabinpres PP PGSI Gusti Randa dan laporan TD, Yahya Madjid. (bam)