Skor 0-2 untuk Persib Bandung bertahan hingga wasit Fariq Hitaba meniup peluit panjang. Dengan hasil ini maka Persib berhak naik ke peringkat 2 dengan 57 poin, sedangkan Persija tertahan di posisi 7 dengan poin 38. (bam)
Susunan pemain:
Persija: Andritany Ardhiyasa; Rio Fahmi, Maman Abdurrahman, Tony Sucipto, Novri Setiawan (Osvaldo Haay,63′); Ichsan Kurniawan, Rohit Chand; Riko Simanjuntak (Irfan Jauhari,70′), Syahrian Abimanyu (Braif Fatari,80′), Makan Konate; Marko Simic (Taufik Hidayat,46′)
Pelatih: Sudirman
Persib: Teja Paku Alam; Henhen Herdiana, Victor Igbonefo, Nick Kuipers, Ardi Idrus (Zalnando,83′); Beckham Putra Nugraha (Erwin Ramdani,68′), Marc Klok, Mohammed Rashid; Bruno Cantanhede (Dedi Kusnandar,89′), Frets Butuan, David da Silva
Pelatih: Robert Rene Alberts