Samsung ini tidak menyertakan casing dalam kotak smartphone ini sehingga Anda perlu membeli casing smartphone lagi secara terpisah untuk menghindari warna smartphone yang akan memudar nantinya.
Tombol power dan volume diletakkan di sisi kanan Samsung Galaxy 03 sedangkan bagian port micro-USB, jack audio 3.5mm, dan speaker diletakkan di bagian bawah Samsung Galaxy 03.
Berbeda dengan Galaxy 03S yang dihadirkan dengan port USB-C baru-baru ini saja pada tahun 2022.
Galaxy 03 ini dihadirkan dengan layar PLS TFT Infinity-V berukuran 6,5 inci dengan bezel yang lebih tipis di bagian atas dan sampingnya namun sedikit lebih tebal di bagian bawah smartphone ini.
dibandingkan dengan Samsung Galaxy A03S yang memiliki kualitas gambar yang lebih tinggi. Dilengkapi juga dengan konsumsi daya yang lebih rendah karena layar bertipe PLS TFT.
2. Spesifikasi Teknis dan Fitur
● Layar : 6.5 inci HD+(720X1600)pls tft Infinity-V
● Kamera depan : 5MP, F2.2
● Kamera belakang : Utama 48 MP, F1.8+sensor kedalaman 2MP, F2.4
● Dimensi : 164.2 x 75.9 x 9.1 mm
● Berat : 196 gram
● Chipset : UNISOC T606 Octa-Core (2 x A75 1.6 GHz + 6 x A55 1,6 GHz)
● Memori : RAM GB/4GB, penyimpanan internal 32GB/64GB
● Kapasitas baterai : 5000 mAh, pengisian 7.75W
● Sistem operasi : Android 11.0
● Konektivitas : Bluetooth v5.0, 802.11 a/b/g/n/ac 2.4 + 5GHz, Wi-Fi Direct, GPS, Glonass, Galileo, QZSS
● Warna : Hitam, biru, dan merah.