“Bahtiar sudah memiliki pengalaman sebagai Pj Gubernur Kepulauan Riau, pengalaman itu yang memudahkan Bahtiar ketika menjabat Pj Gubernur DKI,”jelasnya.
Ketua Dewan Pertimbagan ICMI ini pun punya keyakinan, dengan kemampuan komunikasi yang baik, Bahtiar dapat membagun komunikasi yang baik dengan DPRD DKI Jakarta , jajaran internal Pemprov DKI Jakarta maupun sebagai perpanjangan pemerintah pusat.
“Selain itu, sebagai seorang ASN, Bahtiar dinilai memegang teguh sikap netral dengan kinerja penuh prestasi dan berhasil menginisiasi program-program kebangsaan sehingga sosoknya dapat diharapkan dapat mengemban amanah Pemerintah pusat dan dapat diterima semua pihak,”pungkasnya. (Apes)