IPOL.ID – Prediksi cuaca DKI Jakarta dan empat daerah penyanggahnya hari Senin 20 Februari 2023 diyakini pada di pagi sebagian hujan ringan dan berawan.
Berdasarkan informasi di situs resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pada siang harinya sejumlah wilayah di DKI bakal hujan ringan.
BMKG pun mengeluarkan peringatan dininya. “Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah selatan, timur, dan barat DKI Jakarta di sore hari. Sedangjan di wilayah Kepulauan Seribu pada dini hari,”kata BMKG di laman resminya, Senin (20/2).
Berikut prakiraan cuaca lengkap untuk Jabodetabek:
Jakarta Selatan
– Pagi: Cerah Berawan
– Siang: Hujan Petir
– Malam: Berawan
– Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Timur
– Pagi: Cerah Berawan
– Siang: Hujan Petir
– Malam: Berawan
– Dini Hari: Berawan
Jakarta Utara
– Pagi: Berawan
– Siang: Berawan
– Malam: Berawan
– Dini Hari: Hujan Ringan
Jakarta Barat
– Pagi: Berawan
– Siang: Hujan Petir
– Malam: Berawan
– Dini Hari: Cerah Berawan