Cara menerapkan:
1. Cuci bersih lidah buaya.
2. Kemudian potong bagian sisi lidah dan ambil gelnya.
3. Lalu oleskan gel tersebut ke wajah yang terdapat bintik hitam.
4. Diamkan selama 20 menit, kemudian bilas dengan air bersih.
4. Jeruk Nipis
Jeruk nipis punya kandungan senyawa alami Alpha Hydroxy Acid (AHA). Senyawa inilah yang diklaim mampu menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam, sehingga membuat warna kulit wajah merata. Perannya sangat baik untuk mengangkat sel kulit mati dan membuat kulit jadi lebih halus.
Cara menerapkan:
1. Siapkan 2-3 jeruk nipis.
2. Belah jadi 2 bagian.
3. Peras dengan saringan.
4. Oleskan air perasan jeruk nipis pada wajah.
5. Biarkan 10 menit, lalu bilas dengan air hangat.
5. Putih Telur
Putih telur bisa dipakai untuk menghilangkan flek hitam membandel. Terdapat kandungan enzim lysozome di dalam putih telur. Kandungan ini dapat mengangkat debu dan sel-sel kulit mati. Hal inilah yang membuat putih telur bisa membantu meratakan warna kulit wajah.
Cara menerapkan:
1. Siapkan telur.