Masruri juga mengungkapkan, Sejahtera Dwi Putra masih akan turun di nomor 10 M Running Target Mixed. “Peluang untuk menambah medali masih terbuka karena petembak Indonesia masih turun di beberapa nomor. Doakan saja mereka bisa meraih hasil maksimal,” tutupnya. (bam)