“Distrik Otomotif PIK2 juga menjadi penanda kemajuan perekonomian Indonesia. Mengingat kehadiran supercar maupun otomotif turunannya, bisa menjadi salah satu tolak ukur maju perekonomian sebuah negara. Sebagaimana di Uni Emirat Arab dan Monaco punya banyak supercar di jalan rayanya, Distrik Otomotif PIK 2 akan menjadi destinasi utama berkumpulnya para penggiat industri dan berbagai pecinta mobil tergabung dalam klub dan komunitas otomotif,” tutup Rudi. (Joesvicar Iqbal/msb)