Baginya, penanaman bibit mangrove merupakan sebuah pengalaman unik dan menyenangkan.
“Gak cuma bermanfaat, ternyata fun, ternyata menyenangkan, menyegarkan, terutama karena kami mungkin setiap hari di kantor, jadi ini mungkin piknik yang berguna,” imbuhnya.
Selaku Duta Mangrove Indonesia 2024, Wafika berharap lewat penanaman mangrove, membuat masyarakat Indonesia lebih sadar dan peduli terhadap ekosistem mangrove, mengingat tanaman tersebut banyak manfaatnya. (Rian)