Namun, dana gabungan sebesar 200 juta dolar AS (Rp3,1 triliun) yang dikeluarkan untuk krisis kemanusiaan yang kurang pendanaan adalah jumlah terendah dalam tiga tahun terakhir, menurut pernyataan itu.
Tahun ini, komunitas kemanusiaan telah meminta sekitar 49 miliar dolar AS (Rp759 triliun) untuk menjangkau 187 juta orang paling rentan dalam krisis di seluruh dunia.
Namun, hanya 29 persen dari permintaan pendanaan itu yang telah diterima, sehingga menyisakan selisih sebesar 35 miliar dolar AS (Rp544 triliun). (*)