Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Arioetdjo hari Kamis (1/8) siang mengikuti rapat bersama Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta. Rapat tersebut membahas masalah revitalisasi dan pemanfaatan fasilitas olahraga di Indonesia hingga penyelenggaraan Liga 3 dan 4. (foto:bagus/kemenpora.go.id)