Jumlah pengajuan paten China untuk teknologi hijau dan rendah karbon melalui Perjanjian Kerja Sama Paten (Patent Cooperation Treaty/PCT), sebuah sistem perlindungan paten internasional, telah melampaui 5.000 pada 2023, mengamankan posisi nomor satu global selama tiga tahun berturut-turut, ungkap laporan tersebut.
Secara khusus, China telah menjadi negara dengan pengajuan paten tertinggi di dunia sejak 2019, menurut Organisasi Kekayaan Intelektual Dunia (World Intellectual Property Organization/WIPO). (lumi)