“Sehingga Indonesia akan menjadi negara yang kuat dan dihormati oleh dunia,” katanya.
Selain itu, dia mengatakan bahwa nilai-nilai kepahlawanan juga sudah dilakukan oleh TNI yang setia menjaga kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Di sisi lain, pihak kepolisian juga tetap menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.
Menurut dia, para pahlawan pejuang kemerdekaan memiliki peran yang besar untuk mendirikan bangsa Indonesia. Namun di antara mereka, ada yang gugur sebelum Indonesia mereka dan tidak sempat menikmati kemerdekaan
“Kita adalah generasi penerus, karena itu semangat dan cita-cita beliau harus kita lanjutkan,” tandasnya.(sofian)