“Leong adalah tipe pemain yang misalnya sedang ketat di awal atau pertengahan pertandingan bisa tiba-tiba buang poin banyak tapi giliran sedang tertinggal dan mau mengejar, fokus dia jadi benar-benar rapat, defense-nya bagus, buangan bolanya bagus, serangan bagus. Itu cukup membuat bingung,” ujar Jonatan. (bam)