Berbagai kebijakan yang telah diterapkan ini diharapkan mampu menjaga momentum pertumbuhan ekonomi Indonesia di tengah ketidakpastian global. Dengan fundamental ekonomi yang kuat serta kebijakan yang tepat sasaran, Indonesia optimistis dapat menghadapi tantangan ekonomi ke depan dan terus mendorong kesejahteraan masyarakat. (ahmad)