“Dalam tahap awal ini, vaksinasi akan berlangsung selama enam hari dan menargetkan 55.000 orang pedagang pasar di Tanah Abang,” ujarnya.
Sementara itu, uru Bicara Vaksinasi COVID-19 Kementerian Kesehatan, Siti Nadia Tarmizi mengungkapkan bila vaksinasi di Pasar Tanah Abang adalah salah satu contohnya. Pemerintah melakukan intervensi pada pedagang pasar tanpa memperhatikan kedudukan
tempat tinggalnya atau kewilayahannya.
“Semua langsung dikelompokan dalam klaster pasar. Karena sebagian besar aktivitasnya ada di pasar tersebut,” ujarnya. (dri)