Bila berhasil lolos, ini akan menjadi keberhasilan pertama Sheriff dalam 19 percobaan menembus babak utama Liga Champions.
Pada 2009/10 Sheriff sempat mencapai babak playoff kualifikasi, sayang mereka kalah 0-1 dan 0-2 melawan wakil Yunani, Olympiakos. (wsa)