Rangkaian acara Telkom di Indonesia Pavilion Expo Dubai 2020 telah berjalan lancar minggu lalu. Diharapkan ini dapat mengundang investor asing untuk tertarik berinvestasi di Indonesia dan mengakui langkah digitalisasi Indonesia yang semakin kuat dari waktu ke waktu. (ydh)