Taufiq Febriyanto dan Miftahul Hamdi masuk menggantikan Ricki Ariansyah dan Taylon Correa, dengan harapan akan lebih banyak peluang.
Titik terang baru terjadi pada menit ke-68 saat tendangan voli Edo Febriansah bisa menjebol gawang lawan. Skor berubah 2-2.
Menit ke-73 sebuah insiden tak terjadi terhadap Dedy Gusmawan dijatuhkan di kotak penalti Persita. Lawan diganjar kartu merah, tapi Dedy terpaksa dilarikan ke rumah sakit terdekat.
Unggul jumlah pemain, serangan demi serangan dilancarkan Persita. Namun Skor 2-2 berakhir hingga peluit panjang berbunyi. Persita Tangerang pun berbagi poin dengan Bhayangkara FC. (Mul)