“Kolaborasi selama dua dekade ini setidaknya telah berhasil melahirkan Grand Master Susanto Megaranto. JAPFA masih tetap ingin untuk melahirkan Grand Master dan juga master-master baru di masa yang akan datang,” ujar Artsanti.
“Kami di Departemen Social Investment bersama dengan PERCASI terus melakukan berbagai inovasi untuk merancang berbagai program catur agar benar-benar bisa melahirkan pecatur hebat di masa datang,” tutupnya. (bam)