*Arah Jakarta*
– KM 82+105 s.d KM 81+927 Lajur 1, sepanjang 178 m, dilaksanakan hari *Kamis, tanggal 30 Juni 2022*;
– KM 82+015 s.d KM 81+837 Lajur 2, sepanjang 178 m, dilaksanakan hari *Kamis, tanggal 30 Juni 2022*;
– KM 105+825 s.d KM 105+580 Lajur 2, sepanjang 245 m, dilaksanakan hari Jumat, tanggal 01 Juli 2022.
*2.* *Pekerjaan Rekonstruksi Perkerasan
*Pekerjaan Rekontruksi Perkerasan kan dilaksanakan tanggal 27 Juni 2022 (Mulai Pukul 18.00) – 01 Juli 2022 (Hingga Pukul 14.00)*, dengan titik lokasi sebagai berikut:
– KM 083+200 s.d KM 083+285 arah cileunyi Lajur 1, sepanjang 85 m;
– KM 109+565 s.d KM 109+520 arah Jakarta Lajur 1, sepanjang 45 m;
-KM 105+241 s.d KM 105+225 arah Jakarta Lajur 1, sepanjang 16 m.
Lajur yang menjadi objek pemeliharaan sementara tidak dapat dilintasi selama pekerjaan berlangsung namun lajur lainnya dapat digunakan sebagai lajur lalulintas secara normal.
Jasa Marga telah menyiapkan rambu-rambu pengamanan pekerjaan sesuai standar, menyiagakan petugas pengaturan lalulintas demi keamanan pengguna jalan.