Sistem tersebut pernah digunakan pada musim 2021-2022 sepanjang kompetisi, dengan dibagi menjadi enam seri. Sehingga, sejak pekan pertama hingga pekan ketiga tidak mengalami perubahan sistem.
Selain itu, bubble to bubble merupakan sistem yang digunakan untuk sentralisasi pertandingan di daerah tertentu.
Seperti musim kemarin, dipusatkan di Jabodetabek dan Bandung, Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta, dan terakhir Bali. Berbeda dengan rencana untuk kelanjutan Liga 1 2022-2023.
Kompetisi akan digelar dengan sistem bubble to bubble khusus putaran pertama atau selama enam pekan. Karena, kompetisi baru berjalan 11 pekan. (bam)