“Di samping itu program pembangunan harus dilakukan pula studi kelayakan. Sehingga dikarenakan tidak matangnya rencana pembangunan, berakibat berhentinya proses pembangunan,” paparnya.
Anggota DPRD DKI dari Fraksi Nasdem, Abdul Aziz Muslim memiliki pandangan yang sama. Diharapkannya, DKI Jakarta mengalami kemajuan dibandingkan kota lain di Tanah Air.
“Usia ke- 496 diharapkan masyarakat DKI makin sejahtera, pembangunan semakin baik, macet, banjir pun tidak lagi ditemui di Jakarta,” tegasnya.(Sofian)