Prosesnya pun akan membutuhkan waktu yang panjang agar bisa memasukan empat pulau itu dalam administrasi Kepulauan Seribu. Apalagi secara teritorial wilayah tersebut letaknya tidak jauh dari daratan. Yang tentunya memiliki akses yang lebih dekat dengan wilayah Jakarta Utara,” katanya.
Idris pun melihat dampak positif dari masuknya wilayah 4 Pulau PIK tersebut. Salah satunya, lanjut dia, hal itu akan meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD). “Disamping itu tenaga kerja mayarakat pulau mungkin bisa lebih baik. Karena adanya perluasan wilayah admistrasi Pulau Seribu,” tegasnya.(Sofian)