Kedua, kata Eli, pelaksanaan pangan Keliling oleh BUMD Provinsi DKI Jakarta di kantor kelurahan hingga kecamatan
“Pelaksanaan Pangan Keliling oleh BUMD Provinsi DKI Jakarta (PT Food Station Tjipinang Jaya, Perumda Pasar Jaya, Perumda Dharma Jaya) di kantor kelurahan, kecamatan, walikota, balaikota,” ujarnya.
Lebih lanjut, Suharini Eliawati menyampaikan Pemprov DKI Jakarta juga bekerja sama dengan pemerintah pusat dalam pendistribusian beras SPHP untuk masyarakat dengan harga Rp10.900 per kilogram.
“Melaksanaan Program Pangan Bersubsidi bagi masyarakat tertentu melalui penyediaan beras, telur ayam, daging ayam, daging sapi, susu UHT dan ikan kembung,” jelasnya.(Vinolla)