“Semua pekerja juga terdaftar sebagai anggota BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan. Sehingga, pekerja sigaret kretek tangan yang hampir seluruhnya perempuan ini mampu meningkatkan kesejahteraan keluarganya serta menyekolahkan anak-anaknya hingga pendidikan tinggi. Bahkan, banyak juga yang merintis dan memiliki usaha UMKM,” pungkas Bamsoet.(Muhamad Solihin)