Sebagaimana diketahui, Harun masih menjadi buronan lembaga antirasuah. Selain Melita, KPK juga pernah memeriksa seorang mahasiswa lainnya bernama Hugo Ganda, Kamis (30/5/2024). Pemeriksaan saksi tersebut diduga untuk menelusuri keberadaan tersangka Harun Masiku. (Yudha Krastawan)