Dengan pendekatan kebijakan fiskal yang lebih fleksibel, akuntabel, dan efisien, APBN 2025 diyakini akan mampu mendorong pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
“APBN itu kira-kira 15% dari total Produk Domestik Bruto kita. Maka kita perlu benar-benar memilih 15% belanja yang sangat krusial untuk bisa menciptakan 85% ekonomi Indonesia lainnya,” pungkas Wamenkeu Suahasil. (ahmad)