Sejak didirikan pada awal abad ke-20, nilai-nilai Wall’s selalu berhubungan erat dengan kebahagiaan. Es krim Wall’s telah terbukti secara ilmiah memicu respons di otak, menghasilkan perasaan bahagia.
Terlebih lagi, data menunjukkan bahwa delapan dari sepuluh es krim Wall’s dinikmati saat sedang berbincang satu sama lain. Bersama-sama teman dan juga keluarga.
“Hubungan sosial telah terbukti merupakan kunci penting menuju kebahagiaan-happiness is real when shared,” tutupnya. (Joesvicar Iqbal)