Dengan pengalamannya tersebut, Arif mengatakan bahwa Program JKN ini merupakan asuransi kesehatan sosial terbaik yang dimiliki masyarakat Indonesia, karena dengan iuran yang ekonomis, manfaat yang diberikan juga sangat besar diikuti kualitas pelayanan yang baik. Oleh karena itu Arif menyebut Program JKN ini menjadi pelindung utama dirinya dan keluarga saat butuh pelayanan kesehatan, mulai saat ini dan seterusnya. (adv)