“Kami dihukum dengan kejam saat melawan Portugal, tapi kami harus positif dan menikmati banyak hal baik yang kami lakukan. Kami harus siap untuk pertandingan melawan Ceko, ketika kami bisa mempertaruhkan segalanya.” Ujarnya. (bam)
Statistik
1. Patrik Schick mencetak enam dari delapan gol terakhir Ceko di Euro. Ia juga pemegang rekor pencetak gol Ceko di Euro dengan enam golnya tersebut.
2. Turki menang di dua laga Euro terakhir lawan Ceko pada 2008 (3-2) dan 2016 (2-0).
3. Ceko kalah pada tiga laga terakhir kontra Turki di seluruh kompetisi, menang terakhir pada Oktober 2014 (2-1).
4. Ceko hanya sekali menang dari delapan laga terakhir di fase grup Euro: tiga kali imbang dan empat kali kalah.
View this post on Instagram
Prediksi dan Prakiraan Susunan Pemain
Republik Ceko (3-5-2): Jindrich Stanek; Tomas Holes, Robin Hranac, Ladislav Krejci; Vladimir Coufal, Tomas Soucek, Antonin Barak, Lukas Provod, David Doudera; Adam Hlozek, Mojmir Chytil
Pelatih: Ivan Hasek
Turki (4-2-3-1): Altay Bay?nd?r; Mert Muldur, Merih Demiral, Kaan Ayhan, Ferdi Kad?oglu; Ismail Yuksek, Hakan Calhanoglu; Irfan Can Kahveci, Arda Guler, Kenan Y?ld?z; Bar?s Alper Y?lmaz