“Operatornya menggunakan tenaga PJLP. Namun mereka akan diberikan penambahan materi pelatihan di UPT Alkal di kawasan Pinang Ranti, Makasar, agar bisa mengoperasikannya. Instruktur pelatihan disiapkan pihak penyedia barang dan jasa,” pungkas Falaah. (Joesvicar Iqbal)