“Apresiasi kami yang luar biasa kepada PT Telkom Indonesia yang hadir untuk bersama-sama dengan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas kami khususnya di BPSDM,” ujarnya.
Menurutnya, pelatihan ini juga sejalan dengan arahan Penjabat Gubernur Sulsel Prof Zudan Arief Fakrulloh dan Sekertaris Daerah Provinsi Sulsel Jufri Rahman untuk pengembangan kompetensi bagi para ASN dan non ASN yang terfokus pada pengembangan kompetensi bagi para tenaga guru dan tenaga kependidikan. (adv)