“Karena pelatihan kalau nggak ada pekerjaannya nggak ada yang mau, ujung-ujungnya mereka harus punya uang, dari gaji sebagai pekerja mereka akan dilatih sebagai enterpreneur mereka akan didampingi secara finansial dan baru bisa bekerja di pasar, ini ekosistem yang mau kita bentuk,” tambahnya.
Veronica berharap pemerintah bisa menjadi bagian dari stakeholder dan meningkatkan kolaborasi dengan pebisnis, dan bisa membangun ekosistem yang baik untuk tingkatkan SDM lokal dan jenama lokal bisa dibawa kolaborasi ke internasional. (*)