Menpora Amali juga menegaskan pemerintah mendukung langkah baik dalam konferensi penelitian internasional ilmu ekonomi, bisnis, dan sosial kali ini.
“Oleh karenanya pemerintah memberikan dukungan yang baik. Atas kehadiran para peserta, saya menyampaikan apresiasi dan terima kasih. Semoga kegiatan ini berjalan aman, lancar, dan bermanfaat untuk semua,” pungkas Menpora Amali. (solIhin)