“Kami tentu melihat adanya peluang besar bagi produk Indonesia untuk masuk ke pasar global. Hasil karya anak bangsa dinilai memiliki kualitas yang dapat bersaing dengan produk dari negara-negara lain. Kami berharap kisah Hexagon dan UMKM lain yang berhasil go global dapat menjadi cerita inpiratif dan diikuti oleh pelaku UMKM lainnya di Indonesia,” ungkap Amam.(Yudha Krastawan)