Penting bagi pengidap diabetes untuk mengonsumsi obat agar membantu proses pengontrolan gula darah. Simak selengkapnya 5 Rekomendasi Obat Diabetes untuk Menurunkan Gula Darah Tinggi.
9. Mencegah anemia
Anemia terjadi ketika tubuh seseorang kekurangan sel darah merah yang sehat untuk mengalirkan oksigen ke seluruh jaringan tubuh. Dampaknya, tubuh menjadi lelah dan lemas serta wajah akan terlihat pucat.
Kandungan asam folat dalam durian dapat mempertahankan kadar sel darah merah yang sehat.
10. Mengatasi insomnia
Insomnia tak hanya mengganggu produktivitas, tetapi juga berpengaruh pada penurunan kesehatan tubuh. Kamu bisa mencoba mengatasinya dengan mengonsumsi buah durian.
Kabarnya, manfaat durian ini membantu mengurangi insomnia berkat kandungan asam amino triptofan yang efektif untuk gangguan tidur tersebut.
Nutrisi ini bekerja dengan memicu munculnya perasaan senang dengan meningkatkan kadar serotonin dalam otak. Melalui hormon ini, kamu akan merasa tenang sehingga lebih mudah terlelap.
11. Meningkatkan kesehatan kulit